alur jasa maklon kosmetik

Hello Sobat MPM , Mau kasih Pengetahuan Bisnis nih tentang Tahap Alur Menggunakan Jasa Maklon Kosmetik di MPM Beauty, yang ingin menjadi Beautyprenuer jaman serba cepat dan sat-set. Investasi dalam bisnis skincare dapat menjadi peluang yang menjanjikan, terutama karena industri kecantikan terus berkembang. Maklon Kosmetik menjadi Solusi Bisnis Kecantikan Bagi Para Beautyprenuer, Yuk kita Alur Bisnis Menggunakan Kecantikan Jasa Maklon Kosmetik …

Berikut bisnis proses di MPM Beauty, proses pembuatan produk maklon kosmetik dan skincare sampai dengan produk Anda siap dipasarkan.

alur maklon 1

Step 1

Product Concept

Customer & Team Product Development MPM Beauty berdiskusi untuk membuat konsep produk sesuai dengan permintaan customer.

alur maklon 2

Step 2

Panel Test

Customer mencoba sampel produk

alur maklon 3

Step 3

Packaging Selection

Customer memilih kemasan produk yang akan digunakan

alur maklon 4

Step 4

Deal Price

Customer & Sales MPM Beauty melakukan persetujuan harga sesuai dengan sampel terakhir yang disetujui oleh customer.

alur maklon 5

Step 5

Stability & Compatibility Test

Setelah sampel dan harga sesuai, akan dilakukan pengujian produk untuk mengetahui keamanan, manfaat, dan kualitas produk.

alur maklon 6

Step 6

BPOM Registration

Produk akan didaftarkan ke Badan POM untuk mendapatkan izin edar / nomor notifikasi

Step 7

Production

Produk akan diproduksi oleh MPM Beauty sesuai dengan purchase order yang diajukan oleh customer

Step 8

Delivery

Produk siap dikirimkan ke customer dan siap dipasarkan

Step 1
alur maklon 1

Product Concept

Customer & Team Product Development MPM Beauty berdiskusi untuk membuat konsep produk sesuai dengan permintaan customer.

Step 2

Panel Test

alur maklon 2

Customer mencoba sampel produk

Step 3

Packaging Selection

alur maklon 3

Customer memilih kemasan produk yang akan digunakan

Step 4

Deal Price

alur maklon 4

Customer & Sales MPM Beauty melakukan persetujuan harga sesuai dengan sampel terakhir yang disetujui oleh customer.

Step 5

Stability & Compatibility Test

alur maklon 5

Setelah sampel dan harga sesuai, akan dilakukan pengujian produk untuk mengetahui keamanan, manfaat, dan kualitas produk.

Step 6

BPOM Registration

alur maklon 6

Produk akan didaftarkan ke Badan POM untuk mendapatkan izin edar/nomor notifikasi

Step 7

Production

Produk akan diproduksi oleh MPM Beauty sesuai dengan purchase order yang diajukan oleh customer

Step 8

Delivery

Produk siap dikirimkan ke customer dan siap dipasarkan

Yuk bagi kalian yang berminat untuk memulai bisnis kosmetik & skincare segera Konsultasikan Sekarang ! PT. Multi Prestasi Mas – Rukan Beach Boulevard No. 25, Golf Island, Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara Hubungi Kami : 0877 8099 0415  |  customercare@mpmbeauty.co.id
#MPM Beauty  #JuaranyaPabrikSkincare  #MaklonKosmestik #MaklonSkinCare